Dinas Pekerjaan Umum Sukabumi Perbaiki Jalan Kompa-Cipanggulaan, Uus Iskandar: Kita Lakukan Penanganan Dengan Diaspal

    Dinas Pekerjaan Umum Sukabumi Perbaiki Jalan Kompa-Cipanggulaan, Uus Iskandar: Kita Lakukan Penanganan Dengan Diaspal

    Sukabumi – Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi memperbaiki Jalan Kompa-Cipanggulaan, tepatnya di Desa Kompa, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Minggu, 28 April 2024.

    Kepala UPTD PU Wilayah III Uus Iskandar mengatakan ruas jalan yang sebelumnya rusak ini sudah mendapatkan penanganan. “Jalan di Desa Kompa itu kita lakukan penanganan dengan diaspal, ” ujarnya, Senin (29/4/2024).

    Menurutnya, perbaikan jalan sepanjang 200 meter dan lebar 3 meter itu untuk meningkatkan kualitas dan keamanan karena sering digunakan warga. “Pemeliharaan jalan telah dikerjakan dan memungkinkan kendaraan melintas tanpa hambatan, ” tuturnya.

    “Semoga memberikan manfaat yang maksimal bagi pengguna jalan dan meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap kondisi infrastruktur jalan di wilayah ini, ” kata Uus.

    Suber FB DPU Sukabumi.

    dinas pekerjaan umum sukabumi perbaiki jalan kompa-cipanggulaan uus iskandar kita lakukan penanganan dengan diaspal
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Para Pemuda Volley Ball di Cikakak Nyatakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Langkah Pencegahan Stunting, Kapolsek Nyalindung Akp Joko Susanto Monitoring Pemeriksaan Kesehatan di Posyandu Mawar, Patikan Anak anak Sehat
    Kapolsek Surade Iptu Ade Hendra Hadiri Musyawarah Pemilihan Ketua Kwartir Ranting Pramuka Surade
    Sambang warganya oleh Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Suksesnya Program Door to Door System dalam Menjaga Kamtibmas oleh Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Aktif Bersosialisasi di PT Japfa: Ajak Warga Waspada Terhadap Potensi Ancaman
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Gelar Patroli Pantai di Karanghawu, Antisipasi Kecelakaan Laut dan Jaga Kamtibmas
    Sorga Itu Dibumi Nusantara Bukan Sekedar Cerita
    Viral, Polres Sukabumi Tangkap 2 Pelaku Tawuran di Sukabumi
    Sinergi Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi dan Bhabinsa Desa Buniwangi dalam Kegiatan Sambang Desa Guna Antisipasi Berbagai Masalah Sosial dan Keamanan
    Safari Sholat Subuh di Masjid Nuurul Bayan oleh Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Perkuat Silaturahmi dan Keamanan Komunitas
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Laksanakan kegiatan Safari Subuh yang berlangsung dengan penuh semangat di Mesjid At Taqwa
    Safari Subuh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi untuk Meningkatkan Kewaspadaan dan Kesejahteraan Masyarakat
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Polda Jabar Sambang Warga Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Anggota Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Pengawalan Logistik
    Kapolsek Laksanakan Acara Purna Bhakti Anggotanya di Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi

    Ikuti Kami